"Wahai orang-orang yang beriman! Jika kamu menolong agama Allah, niscaya Dia akan menolongmu dan meneguhkan kedudukanmu" (QS Muhammad/47 : 7)

26 April 2013

Etika Bertetangga Dalam Islam


 
Islam merupakan agama yang sempurna. Salah satu bukti kesempurnaan Islam adalah Islam telah mengatur segala aspek kehidupan kita, baik cara kita berhubungan dengan Allah maupun sesama. Sebagai seorang muslim kita diperintahkan melakukan kontak dengan Allah melalui berbagai ibadah yang kita lakukan seperti sholat, puasa, dll. Selain Islam juga mengajarkan kita bagaimana cara bersosialisasi dengan manusia, termasuk tetangga kita. Lalu bagaimana cara bertetangga yang Islami itu??

Search